Dua bersaudara alkemis melakukan pencarian Batu Bertuah setelah upaya untuk menghidupkan kembali ibu mereka yang telah meninggal mengalami kegagalan.